Polri Gelar Operasi Patuh Jaya 14-27 Juli 2025: Untuk Ciptakan Keselamatan dan Ketertiban

Avatar photo

- Penulis Berita

Minggu, 13 Juli 2025 - 10:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, RAGAMHARIAN.COM – Kepolisian Republik Indonesia menggelar Operasi Patuh 2025 secara serentak mulai 14 hingga 27 Juli 2025 di seluruh Indonesia.

Operasi digelar untuk meningkatkan keselamatan dan ketertiban lalu lintas di jalan raya.

Demikian Kabag Operasi Korlantas Polri, Kombes Pol Aries Syahbudin mengatakan usai pencanangan Hari Keselamatan Lalu Lintas dan Angkutan Jalan oleh lima pilar keselamatan nasional.

“Operasi ini dilakukan serentak seluruh Indonesia mulai 14 sampai 27 Juli. Tujuannya untuk menciptakan keselamatan dan ketertiban lalu lintas,” kata Aries, sebagaimana dikutip dari RAGAMHARIAN.COM, Sabtu (12/7/2025).

MPLS Ditambah jadi 5 Hari, Mendikdasmen Pastikan Tidak Ada Peloncoan, Harus Ramah, dan Menyenangkan

Aries menuturkan, Polri akan menerapkan tindakan preemtif (pencegahan), preventif (pengawasan), dan represif (penindakan) selama operasi berlangsung.

Selain itu, sambung Aries, polisi juga akan melakukan edukasi langsung masyarakat, dengan cara berdialog dengan komunitas kendaraan roda dua dan empat, hingga kegiatan “ngopi bareng” dengan pengemudi untuk membahas keselamatan berkendara.

Selanjutnya untuk penindakan, Aries mengatakan, polisi akan menargetkan pelanggaran-pelanggaran yang berpotensi menyebabkan kecelakaan.

Antara lain, melawan arus, tidak memakai helm, menggunakan handphone saat berkendara, mengemudi di bawah umur.

Jokowi Isi Sesi Diskusi pada Kongres PSI 19 Juli 2025 di Solo

“Fokus kami pada pelanggaran yang bisa berujung pada kecelakaan lalu lintas,” tegas Aries.

Berita Terkait

Profil 2 Pilot Air India 171 yang Mengalami Kecelakaan Maut
Air India Jatuh: Pilot Panik Sakelar BBM Mati, Detik-Detik Mencekam!
Diplomat Arya Daru Sakit, Istri Minta Penjaga Kos Awasi Kondisi
Waspada! Hujan Deras, Ancaman Longsor di Jakarta Mengancam
Belajar cara aman mendaki dari para Sherpa di Himalaya
Alasan Kejagung Cegah Riza Chalid ke Luar Negeri Meski Tahu Bos Minyak itu di Singapura
Alasan Polda Metro Jaya Ambil Alih Pengusutan Kasus Kematian Diplomat Arya Daru
Kematian Diplomat Arya: TPPO Mencuat, Polisi Minta Tak Berspekulasi

Berita Terkait

Senin, 14 Juli 2025 - 05:44 WIB

Profil 2 Pilot Air India 171 yang Mengalami Kecelakaan Maut

Minggu, 13 Juli 2025 - 15:52 WIB

Air India Jatuh: Pilot Panik Sakelar BBM Mati, Detik-Detik Mencekam!

Minggu, 13 Juli 2025 - 10:50 WIB

Polri Gelar Operasi Patuh Jaya 14-27 Juli 2025: Untuk Ciptakan Keselamatan dan Ketertiban

Minggu, 13 Juli 2025 - 01:58 WIB

Diplomat Arya Daru Sakit, Istri Minta Penjaga Kos Awasi Kondisi

Sabtu, 12 Juli 2025 - 16:02 WIB

Waspada! Hujan Deras, Ancaman Longsor di Jakarta Mengancam

Berita Terbaru

Sports

Gonzalo Garcia Top Skor Piala Dunia Antarklub 2025

Senin, 14 Jul 2025 - 07:08 WIB

Family And Relationships

7 Cara Pria Jaga Hubungan Tetap Harmonis Saat Bulan Madu

Senin, 14 Jul 2025 - 06:53 WIB